Mempertahankan Eksistensi Pariwisata di Masa Pandemi
Opini, daridesa.com – Sembilan bulan sudah Indonesia ditempa pandemi virus Corona. Pemerintah sudah menetapkan berbagai aturan untuk menekan penyebaran kasus. “Pemerintah aktif mengkampanyekan perilaku 3M guna memutus mata rantai penyebaran virus, yaitu Memakai masker, Mencuci tangan dan Menjaga jarak. Selain perilaku 3M, masyarakat diminta juga sadar diri untuk menghindari keramaian, tetap olahraga 30 menit setiap […]