pemuda desa

Kopel Purwakarta Berharap Kades Terpilih ajak Anak Muda Berkolaborasi Membangun Desa

Purwakarta, Daridesa.com – Komunitas Pena dan Lensa (Kopel) Purwakarta, berharap kepada semua Kepala desa (Kades) terpilih yang sudah dilantik, untuk mengajak dan berkolaborasi dengan anak muda untuk berperan bersama dalam membangun desa. “Saya berharap kepada seluruh kepala desa yang sudah dilantik, untuk mengajak dan berkolaborasi dengan anak muda yang ada di lingkungan desa setempat, untuk […]

Mengenal Sosok Ade Setia Lesmana, Founder Teras Baca Dari Desa Kiarapedes

Sosok, Daridesa.com – Pemuda merupakan generasi yang sangat berpengaruh dalam proses pembangunan bangsa. Pemuda selalu menjadi harapan dalam setiap kemajuan didalam suatu bangsa, lingkungan dan proses belajar generasinya. Ide kreatif muncul dari Ade Setia Lesmana, pemuda berkelahiran Purwakarta, 05 September 1994. Ini Behasil membentuk sebuah Taman Baca Masyarakat (TBM) yang di namai Teras Baca “Generasi […]

Pemuda Dalam Pusaran Pilkades

Opini, daridesa.com – Perhelatan akbar dalam rangka merebutkan kursi Kepala Desa adalah salah satu wahana pembelajaran politik yang sangat berharga bagi kita. dunia perpolitikan kelas pedesaan merupakan kontestasi politik yang sesungguhnya. Sebab, antara calon dan pemilih berkomunikasi secara langsung. Bahkan tindak-tanduk calon itupun sudah dikenali oleh masyarakat yang akan memilihnya dengan baik. Bisa dikatakan bahwa […]

Sambung Roso Pemuda Desa, Teater Pemuda Desa Pretek

Batang, Daridesa.com – Masa depan Bangsa ada di tangan anak muda, begitupun masa depan sebuah Desa. Tak bisa dipungkiri bahwa pemuda adalah penerus yang akan memimpin kedepannya. Berawal dari kegelisahan beberapa pemuda melihat kondisi masyarakat Desa nya baik dalam bidang sosial, ekonomi, budaya maupun Pemerintahan nya,  pemuda Desa Pretek mengadakan pentas teater keliling dengan tema […]

Pentingnya Literasi Digital dan Sikap yang Kita Lakukan Ditengah Pandemi

Daridesa.com | Opini – Penyebaran Covid-19 belum pula terlihat menurun di negeri kita, hal itu menyebabkan banyak peraturan baru yang kian banyak merugikan berbagai kalangan, terutama pada golongan masyarakat menengah kebawah. Social distancing yang berlaku selama pandemi virus corona sangat berdampak terhadap menurunnya ekonomi masyarakat, bahkan banyak yang kehilangan mata pencahariannya. Bukan hanya itu, akibat […]

Bagi-bagi Masker dan Takjil Gratis kepada Warga, Hasil Saweran Pejuang Sahur Pemuda Desa Raharja selama Ramadhan

Daridesa.com | Purwakarta – Beragam cara dilakukan oleh warga untuk membantu penanganan Covid-19. Hal tersebut pula dilakukan oleh remaja di Desa Raharja, Kecamatan. Wanayasa. Kabupaten Purwakarta. Jawa Barat. Pemuda yang selama bulan Ramadhan rutin membangunkan warga untuk sahur, mereka menyebutnya pejuang sahur. Berhasil bagi-bagi masker dan takjil gratis dari hasil uang sawerannya. Reihan Koordinator Lapangan […]

Gerakan Pemuda Peduli Desa Dukung Pemdes Cikadu Tangkis Penyebaran Corona

Daridesa.com | Purwakarta – Ditengah Pandemi covid 19 yang terjadi di beberapa wilayah Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Masyarkat yang tergabung dalam Komunitas Gerakan Pemuda Peduli Desa yang berada di Desa Cikadu kec. Cibatu Kabupaten Purwakarta mendukung Pemerintah Desa Cikadu dalam penanganan Covid-19 Gerakan ini dimotori oleh Rukman Wiguna pemuda Rw 02, mengadakan sebuah gerakan mendukung […]

Festival Film Purwakarta 2020 akan Hangatkan Desa Raharja Melalui Kreatifitas

Daridesa.com | Purwakarta – Komunitas Pena dan Lensa (Kopel) akan kembali menggelar kegiatan bersama dengan masyarakat desa, kegiatan yang akan diselenggarakan nanti masih dalam rangkaian Festival Film Purwakarta (FFP) 2020. kegiatan akan berlangsung pada 7 Maret 2020 Mendatang di Desa Raharja, Kecamatan Wanayasa, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Bagus Iriandi Selaku Direktur FFP 2020 menuturkan, “Kegiatan […]

Banyak Desa yang Maju Karena Penggeraknya Anak Muda

Daridesa.com | Jakarta – Banyak Desa yang maju dan berkembang karena penggeraknya adalah anak muda, senada saat Wakil Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Budi Arie Setiadi meresmikan Pergerakan Tani Muda Indonesia (PETANI) di Kedai Tempo, Jakarta Timur. Dalam hal ini ia menekankan pentingnya pemuda dalam pembangunan desa. “Banyak desa-desa yang maju dan berkembang […]

Tafsir Alternatif; Menjadi Manusia Kalam

Karya: Hilmi Sirojul Fuadi, penulis adalah mahasiswa aktif Universitas Al Azhar di Kairo, Mesir. Hilmi berdomisili di Kp. Pesantren, Desa Nagrog, Kec. Wanasaya, Purwakarta. Tulisan-tulisannya yang begitu menyegarkan, menjadi motivasi untuk kaum muda terkhusus para santri agar lebih mendalami dunia kepenulisan. jika ingin lebih membaca beberapa karya tulisnya bisa ditemui di http://celotehahil.blogspot.com/2018/ (Red) Daridesa.com | Opini – […]

Lihat Lagi