Tak Hijrah ke Kota

Menteri Desa Ajak Pemuda Bangun Desa dan Tak Hijrah ke Kota

Bantul, daridesa.com – Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar mengajak pemuda desa membangun desa dan tak hijrah ke kota. Sabtu, (30/4). Seperti dikutip dari halaman kemendesa, masyarakat desa khususnya pemuda untuk tidak tergiur kehidupan di kota yang serba tidak pasti indahnya. Gus Halim sapaan akrabnya, kondisi di desa telah lebih baik […]