pendidikan

Ponpes Darul Musthofa Lampung Tengah Dorong Potensi Santri Lewat Program Sekolah di Jepang

Lampung Tengah, daridesa.com – Pengasuh Pesantren Darul Musthofa Tempuran Provinsi Lampung Tengah Kiai Agus Saputra mendorong potensi yang dimiliki oleh para santri melalui program Sekolah di Jepang. Pernyataannya tersebut menyambut kerja sama yang telah dijalin dengan Nippon Language Academy (Nila) yang merupakan salah satu akademi bahasa di negeri Sakura yang kali ini pihak Nila telah […]

Wakil Bupati Lampung Tengah Dukung Program Sekolah di Jepang bagi Santri Darul Musthofa

Lampung Tengah, daridesa.com – Wakil Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya menyampaikan dukungan dan apresiasinya terhadap program sekolah di Jepang bagi santri Pondok Pesantren Darul Musthofa Tempuran. Dalam siaran pers yang diterima oleh daridesa.com, Senin (25/09/2023), program sekolah di Jepang bagi para santri bukan hanya untuk menggali potensi mereka semata. Tetapi lebih dari itu merupakan bentuk […]

Launching Prodi Magister Hukum, Prodi HPI UIN Walisongo Gelar Seminar Nasional

Semarang, daridesa.com – Program Studi (Prodi) Hukum Pidana Islam (HPI) Fakultas Syari’ah dan Hukum (FSH) UIN Walisongo gelar seminar nasional terkait prospek kerja lulusan HPI. Seminar yang bertajuk Prospek Alumni Prodi HPI Di Era Society 5.0 berlangsung di Auditorium Prof. TGK. H. Ismail Ya’qub. Pada hari sebelunya sebagai wujud dari pembekalan pengetahuan mahasiswa mengenai hukum […]

Menilik Derap Langkah Pendidikan di Purwakarta

Purwakarta, Daridesa.com — Menurut BPS Purwakarta, hasil Long Form Sensus Penduduk 2020 Kabupaten Purwakarta yang di rilis tanggal 9 Februari 2023, Mayoritas penduduk Kabupaten Purwakarta berumur 15 tahun ke atas di perkotaan berpendidikan Sekolah Menengah Atas atau Sederajat, sedangkan di perdesaan berpendidikan Sekolah Dasar atau Sederajat. Menandakan, Purwakarta telah terjadi ketimpangan pendidikan antara desa dan […]

Marak Terjadi Kekerasan Seksual di Daerahnya, Aktivis Muda Batang Diskusi Cari Solusi

Batang, daridesa.com – Komunitas Aktivis Muda Kabupaten Batang melakukan diskusi tentang kekerasan seksual yang marak terjadi dilingkungan pendidikan formal maupun non formal di daerahnya akhir-akhir ini yang sangat menyita perhatian publik. Walaupun diskusi secara virtual pada Rabu, (12/4/23), siaran langsung instagram @batang.update, tidak mengurangi rasa semangat untuk mencari solusi dan pencegahan kekerasan seksual. Aktivis yang […]

Goes to School; Kejar Mimpi Semarang Wujudkan Sistem Pendidikan Terbaik di Indonesia

Semarang, daridesa.com – Goes to School 3.0 merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan oleh Kejar Mimpi Semarang edisi ketiga dengan mengusung tema “Kejar Mimpi di Era Digital”. Kegiatan tersebut berlangsung di SD Negeri Tugurejo 03, Kecamatan Tugu, Kota Semarang yang dihadiri oleh siswa-siswi kelas 4 dan 5 beserta guru pendamping. Senin, (20/02). Diisi dengan berbagai […]

Mahasiswa KKN UNSIKA Kelompok 124 Sosialisasi Literasi Digital Kecerdasan Teknologi di Bidang Pendidikan, Kesehatan dan Ekonomi

Karawang, daridesa.com – Mahasiswa KKN UNSIKA Kelompok 124 mensosialisasikan literasi digital kecerdasan teknologi di bidang pendidikan, kesehatan dan ekonomi. Bertempat di Dusun Rangdu, RT 07 RW 03 Desa Rangdumulya, Kecamatan Pedes, Kabupaten Karawang, sosialisasi ditujukan kepada orang tua murid, Rangdumulya I, SDN Rangdumulya III, dan Karang Taruna Desa Rangdumulya. Jumat, (16/09). Pemateri pada kegiatan sosialisasi […]

Mengeja Bekasi: (Literasi, Pendidikan, dan TBM)

Jurnal Warga, daridesa.com – Judul: Mengeja Bekasi: (Literasi, Pendidikan, dan TBM) Penulis: Aini Firdaus, Abu Bakar Shidiq, Anggraeni Puspa Sari, Dwi Ara, Indira Damayanthi, Murni, Setianingsih, Najema Sabrina, Nur Fatimah, Ratih Wahyuningsih, Rohmat, Samsiah, Suhartinah, Susilawati, Taufik Rahman Ukuran: 14 x 20 cm Penerbit: Frasa Media Cetakan: Pertama, Juni 2021 Tebal: 96 halaman ISBN: 978-623-95870-8-6 […]

Gelar Raker ke II, ISNU Purwakarta Membahas Berbagai Program

Purwakarta, daridesa.com –   Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) Kabupaten Purwakarta mengadakan Rapat Kerja Ke II, di Aula Yayasan Al Irfan Ciganea Jatiluhur, Minggu, (09/5/2021). Dalam Raker ke II tersebut di hadiri oleh seluruh jajaran Pengurus ISNU kabupaten dan Pengurus PWC ISNU Tingkat Kecamatan sekabupaten Purwakarta, selain itu juga di hadiri oleh Ketua PCNU, Drs. KH. […]

IMB dan IPNU IPPNU Gelar Aksi Edukasi dan Bagi Masker ke Seluruh Desa di Kecamatan Bojong

Purwakarta, daridesa.com – Ikatan Mahasiswa Bojong (IMB) dan PAC IPNU IPPNU Bojong menggelar aksi edukasi dan sosialisasi serta membagikan Masker secara gratis ke masyarakat  di Seluruh Desa yang ada di Kecamatan Bojong, KAbupaten Purwakarta, Jawa Barat. Secara serentak di 14 lokasi MDTA yang berada di Kecamatan Bojong, Selasa. (9/2/2021). Selain pembagian masker gratis, Mahasiswa juga […]

Lihat Lagi